Sunday 4 January 2015

My Treasure

The craziest man in the world ft the cutest girl <3
What is the best thing in the world?
What is the most expensive thing in the world?
What is the worthiest thing in the world?
What is the most important thing in the world?
What is the happiest thing in the world?

and

What is the craziest thing in the world?
Who is the weirdest person in the world?
Who is the stupidest person in the world?
Who is the one you really love?
Who is the most annoying person in the world?

best friend

I am glad to have you in this mean world.
To take care of me,
to accompany me,
to make me cry,
to make me laugh,
to make me crazy,
to help me,
and everything.

Glad to know you still remember me;
even though we are apart,
even though I'm not always be with you.

We are busy all the time with our own business,
we have our own job and tasks,
but glad you spend your time for me,
meeting me in the middle of your business,
to make my holiday become more perfect.

Missing best friend is difficult.
Missing best friend is hard.
Meeting best friend is not easy.
Meeting best friend that has been separated is a miracle,
that I will never forget.
I hope one day we will meet again,
promise me you'll spare your time for me again.

"Because real friends know you are far apart and try to reach you." - @ViDarmalimMMy

Tahun Baru, Perjuangan Baru!

Tak terasa hampir satu tahun sudah sejak kepindahanku ke kota baru ini, kota yang baru bagiku. Bahasa baru, pertemanan yang baru, lingkungan yang baru, dan masih banyak lagi. Rasanya aku tidak mampu melewatkan pengalaman-pengalaman baru ini sendirian. Teman-teman baru yang berbeda dan unik, yang setia dan mengasihi, yang selalu membantu dan juga yang agak ngeselin.Aku tidak dapat mendeskripsikannya satu per satu, tetapi secara keseluruhan mereka cukup baik terhadapku. Terlebih lagi teman terdekatku saat ini. Belum lagi kenangan-kenangan indah yang kita lewatkan bersama dengan penuh canda tawa dan juga isak tangis.
Dahulu ku kira kota ini adalah kota dimana aku akan berakhir sungguh menderita dengan penuh ketidaknyamanan, tetapi aku salah. Kota ini mengajarkanku hal-hal baru lagi. Kota ini memberitahukanku sebuah pelajaran berharga kembali. Dan kota ini jugalah awal kehidupan remajaku akan semakin menantang.
Orang bilang Surabaya adalah Kota Pahlawan. Dan aku akan menjadi pahlawan-pahlawan itu, pahlawan bagi keluarga, adik dan orang tua; bagi teman-temanku, dan bagi orang-orang terkasih. Kota ini memberikanku sedikit banyak hal yang harus aku perjuangkan dan aku korbankan. Kota ini dimana lembaran kehidupanku dimulai.
Kehidupan ini tidaklah selalu berjalan mulus. Kehidupan ini penuh dengan jatuh bangun. Kadang kala kita akan merasa sedih. Kadang kala kita akan merasa terbuang dan dicampakkan. Namun terkadang kita akan terangkat tinggi melambung diatas langit bersama para bintang dan rembulan yang bersinar terang menyinari kegelapan dunia.
Marilah kita gunakan tahun yang baru ini untuk bersyukur dan berjuang. Gunakan tahun ini untuk menciptakan sesuatu yang lebih berharga dan penuh kesukacitaan.
Aku tak akan banyak meminta pada Tuhan, karena aku bersyukur atas nafas kehidupan yang telah Ia karuniakan untukku hingga saat ini. Aku akan berjuang lebih baik untuk kelulusanku di Ujian Nasional mendatang. Aku akan berjuang lebih keras untuk berjaya di Perguruan Tinggiku kelak. Aku akan berjuang lebih baik lagi agar orang tuaku bangga terhadapku. Ya, aku bertekad untuk berjuang!

Selamat tahun baru 2015! Happy New Year 2015! Xin nian kuai le!